Postingan

Pengaruh Tontonan Bagi Perkembangan Anak-Anak

Di era teknologi yang berkembang pesat saat ini, kita bisa menyaksikan tontonan lewat berbagai media. Salah satunya adalah televisi. Dalam televisi banyak sekali tayangan yang disajikan untuk menghibur kita sebagai penonton. Mulai dari animasi, serial drama, sinetron, film, dan masih banyak lagi. Kita bebas memilih tontonan apa yang akan kita nikmati. Anak-anak biasanya cenderung memilih kartun atau animasi untuk menjadi tontonannya. Pertanyaannya, apakah tontonan yang setiap hari mereka lihat berpengaruh pada perkembangan mereka? Perlu diingat bahwa masa anak-anak adalah masa krusial dimana mereka mengalami pertumbuhan yang sangat pesat. Mereka baru saja meng eksplor dunia baru. Bahkan hal-hal kecil pun bisa jadi sangat berpengaruh dalam tumbuh kembangnya. Sebenarnya tidak terlalu masalah jika tontonan yang dilihat menampilkan contoh baik dalam kehidupan seperti berteman dengan siapa saja tanpa membeda-bedakan, menolong teman dan masih banyak lagi. Namun tak jarang beberapa adegan di